
Prediksi Bola antara Tottenham Hotspur vs Manchester United yang akan bertanding dini hari nanti di kandang Tottenham Hotspur, Wembley Stadium, 1 Februari 2018. Sejak dimulainya musim 2017/18, diantara MU ataupun Tottenham masuk sebagai kandidat juara Liga Inggris untuk musim ini. Kedua klub mempunyai pemain yang bagus sampai banyak yang yakin bahwa kedua klub ini akan bersaing secara ketat untuk menjuarai Liga Inggris musim ini.
Manchester United hingga kini selisih 12 poin dengan juara klasemen sementara Manchester City. Bila mereka kalah kembali daalm pertandingan kali ini, diyakini untuk menjadi juara akan semakin sulit. Oleh sebab itu pasukan The Red Devils harus menggunakan semua kekuatan mereka untuk bisa memenangkan pertandingan kali ini di Wembley.
Pertandingan kali ini akan diprediksikan berjalan sangat sengit. Pasalnya kedua klub ini MU ataupun Tottenham Hotspurs sama-sama belum mengalami kekalahan sepanjang 2018 ini, namun Manchester United bermain lebih meyakinkan dengan berhasil menyapu semua lima partai di lpertandingan 2018 dengan kemenangan, berbeda dengan Tottenham Hotspur yang hanya bisa 2 kali menang dan 3 kali imbang di tahun 2018 ini.
Jelang pertandingan krusial ini, pelatih Tottenham, Mauricio Pochettino Tottenham harus dilanda sedikit masalah dengan pemainnya. Seperti Harry Winks diyakini akan absen karena belum sembuh dari cedera. Toby Alderweireld , Danny Rose dan Serge Aurier masih belum cukup fit dalam pertandingan dini hari nanti.
Tottenham mungkin saja akan menempatkan Harry Kane sebagai mesin golnya dalam pertandingan kali ini yang nantinya kan dibantu Dele Alli, Christian Eriksen dan Son Heung Min yang bermain di bagian sayap. Dan di pertahanan masih dipercayai kepada Jan Vertonghen serta Davinson Sanchez. Di Bagian kiper amsih dimiliki oleh Hugo Lloris.
Di kubu United, mereka tidak bisa menurunkan Zlatan Ibrahimovic, Eric Bailly dan Daley Blind yang masih mengalami cedera. Kemungkinan Mourinho akan menurunkan Alexis Sanchez yang akan di bantu Jesse Lingard dan Romelu Lukaku. Di posisi tengah masih dipercayai Nemanja Matic dan Paul Pogba. Dan Posisi gawang masih diserahkan kepada David De Gea.
Prediksi Formasi Pemain Tottenham Hotspur vs Manchester United
Tottenham Hotspur: H.Lloris; B. Davies, J. Vertonghen; D. Sanchez, K. Trippier; M. Dembele, E. Dier; C. Eriksen, D. Alli; S. H. Min; H. Kane.
Manchseter United: D. De Gea, A. Young; C. Smalling, P. Jones; A. Valencia, P. Pogba; N. Matic, A. Sanchez; J. Lingard, J. Mata; R. Lukaku.
Head to Head Kedua Tim
28 Oktober 2017 United 1 – 0 Spurs
14 Mei 2017 Spurs 2 – 1 United
11 Desember 2016 United 1 – 0 Spurs
10 April 2016 Spurs 3 – 0 United
08 Agustus 2015 United 1 – 0 Spurs
Lima Pertandingan Terakhir Klub Tottenham
05 Januari 2018 Spurs 1 – 1 West Ham
07 Januari 2018 Spurs 3 – 0 Wimbledon
14 Januari 2018 Spurs 4 – 0 Everton
21 Januari 2018 Southampton 1 – 1 Spurs
28 Januari 2018 Newport Country 1 – 1 Spurs
Lima Pertandingan Terakhir Klub Manchester United
02 Januari 2018 Everton 0 – 2 United
06 Januari 2018 United 2 – 0 Derby Country
16 Januari 2018 United 3 – 0 Stoke City
20 Januari 2018 Burnley 0 – 1 United
27 Januari 2018 Yeovil Town 0 – 4 United
Prediksi skor antara Tottenham Hotspur vs Manchester United: 1 – 1